Bahan:
Bumbu Halus:
Cara membuat:
Untuk 8 porsi
- 500 gram daging gandik
- 2 lembar daun salam
- 3 tangkai serai, dimemarkan
- 2 sdt garam
- 1 ½ sdm gula merah
- 500 ml santan dari
- 1 butir kelapa
- minyak untuk menggoreng
Bumbu Halus:
- 8 butir bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 4 butir kemiri, disangrai
- 2 cm jahe
- 1 sdm ketumbar
- 2 cm lengkuas
Cara membuat:
- Rebus daging dalam 500 ml air sampai matang. Angkat dan tiriskan. Iris daging searah serat.
- Rebus daging, bumbu halus, daun salam, serai, garam, dan gula merah dengan santan. Masak sambil diaduk sampai meresap. Angkat.
- Pukul-pukul daging melebar.
- Goreng sebentar dengan minyak panas sampai kecokelatan.
Untuk 8 porsi
0 comments:
Post a Comment