Bahan:
Bumbu Halus:
Cara membuat:
Untuk 5 porsi
- 400 gram daging sapi, dipotong lebar 4 cm
- 2 siung bawang putih, diiris tipis
- 4 butir bawang merah, diiris tipis
- 2 buah tomat, dipotong-potong
- 3 sdm kecap manis bango
- 1 sdt garam
- 1 sdt gula pasir
- 500 ml air
- 1 sdt air asam (dari 1 sdt asam jawa dilarutkan dalam 1 sdt air)
- 2 sdm minyak untuk menumis
Bumbu Halus:
- 1 sdt ketumbar
- ½ sdt jintan
- ¼ sdt adas
- ½ buah pekak
- 3 butir kemiri, disangrai
- ¼ sdt kayumanis
- 3 butir cengkeh
- ¼ sdt teh merica bubuk
- ¼ sdt pala bubuk
Cara membuat:
- Panaskan minyak. Tumis bawang putih, bawang merah, dan bumbu halus sampai harum. Tambahkan tomat. Aduk sampai layu.
- Masukkan daging. Aduk sampai berubah warna.
- Bubuhi Kecap Manis Bango, garam, dan gula pasir. Aduk sampai daging terbalut bumbu.
- Tuang air secara bertahap. Masak sampai matang. Masukkan air asam. Masak sampai meresap.
Untuk 5 porsi
0 comments:
Post a Comment