Bahan :
Haluskan :
Cara membuat :
- 1 ekor ayam, dipotong menjadi 15 bagian
- 1 sendok teh air jeruk nipis
- 1/2 sendok teh garam
- 3 lembar daun jeruk
- 2 lembar daun pandan, potong potong
- 2 batang daun bawang, potong potong
- 2 batang sereh, memarkan
- 1 sendok teh gula pasir
- 2 sendok teh garam
- 500 ml santan dari 1/2 butir kelaa parut
Haluskan :
- 12 butir bawang merah
- 3 buah cabai merah besar
- 2 cm kunyit, bakar
- 3 buah cabai rawit merah
- 2 buah cabai merah keriting
- 2 cm jahe
- 4 butir kemiri, sangrai
Cara membuat :
- Bumbu ditumbuk halus kemudian ditumis dengan minyak.
- Semua daun dimasukkan begitu juga santan kentalnya.
- Bila sudah mendidih masukkan ayamnya sampai keluar minyak.
- Ayam dibakar diatas arang atau oven.
- Setelah matang siram lagi dengan sisa arehnya/bumbu.
0 comments:
Post a Comment